Sejarah Singkat UNSRAT Manado- Universitas Samratulangi di Manado atau biasa disingkat UNSRAT, merupakan salah satu Universitas asal Manado yang memiliki lulusan sarjana yang mandiri dan berkompetensi di Indonesia Timur. UNSRAT ternyata memiliki sejarah yang panjang dan berliku, namun dikesempatan kali ini penulis akan mencoba meringkasnya secara singkat dan padat.
Berikut Sejarah Singkat UNSRAT Manado :
UNSRAT sebenarnya berasal dari penggabungan antara Universitas Pinaesaan dengan Fakultas Hukumnya (didirikan 1 oktober 1954) dan Universitas Permesta (didirikan (23 september 1957). dua Universitas ini digabung karena orang SULUT masih belum puas dengan pendidikan di tanah nyiur melambai ini, maka pada tanggal 1 agustus 1058 didirikanlah Perguruan Tinggi Manado atau biasa disingkat PTM. Universitas PTM dulunya memiliki 4 fakultas.
selang beberapa lama Universitas PTM kemudian berganti nama menjadi Universitas Sulawesi Utara- Tengah atau biasa disingkat UNSUT, yang kemudian ditahun 1960 dirubah lagi menjadi Universitas Sulawesi Utara dan Tengah (UNISUT) yang memiliki 4 fakultas.
ditahun 1961-65 Universitas ini merubah Namanya lagi menjadi UNSULUTENG.
baru ditahun 4 desember 1965, keluar keputusan Presiden RI nomor 277, yang menerangkan bahwa di tetapkannya Universitas yang sebelumnya bernama UNSULUTENG menjadi Universitas Negeri yang bernama Universitas Sam Ratulangi atau biasa disingkat dengan nama UNSRAT. dikala itu UNSRAT dipimpin oleh J.A. Losung SH. dan UNSRAT yang pada saat itu memiliki 7 Fakultas, yaitu:
- Fakultas Kedokteran,
- Fakultas Pertanian,
- Fakultas Peternakan,
- Fakultas Hukum dan Pengetahuan Masyarakat,
- Fakultas Ekonomi,
- Fakultas Sosial Politik(Sospol)
- Fakultas Teknik.
Fakultas Kedokteran
Fakultas Teknik
Fakultas Pertanian
Fakultas Peternakan
Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan
Fakultas Ekonomi
Fakultas Hukum
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Fakultas Sastra
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Fakulas Kesehatan Masyarakat, dan
Program Pasca Sarjana
Gambar diatas menunjukan Logo dari Universitas Sam Ratulangi Manado atau UNSRAT.
Logo di atas adalah logo dari Fakultas Kedokteran UNSRAT
Logo diatas merupakan logo Fakultas Teknik UNSRAT dan juga logo jurusan Elektro UNSRAT
Gambar dan Logo Fakultas Pertanian UNSRAT
Post a Comment
thanks so baca,. tertarik? kase komen dang,.